Negara G-7 Sepakat Naikan Tarif Pajak Korporasi Global Sebesar 15 Persen

Senin, 07 Juni 2021 | 08:52 WIB
Negara G-7 Sepakat Naikan Tarif Pajak Korporasi Global Sebesar 15 Persen
Ilustrasi Pajak (dok istimewa)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kesepakatan global di bidang ini akan menjadi kabar baik bagi negara-negara yang kekurangan uang, yang mencoba membangun kembali ekonomi mereka setelah krisis virus corona .

Tetapi ide Biden belum diterima dengan tingkat kegembiraan yang sama di seluruh dunia. Inggris, misalnya, tidak segera menyuarakan dukungannya terhadap proposal tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI