Semakin Kuat dalam Inovasi Digital Banking, BRI Raih Berbagai Penghargaan

Rabu, 12 Januari 2022 | 17:39 WIB
Semakin Kuat dalam Inovasi Digital Banking, BRI Raih Berbagai Penghargaan
Direktur Digital & Teknologi Informasi BRI, Indra Utoyo. (Dok: BRI)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hingga kuartal ke IV 2021 ini, setidaknya terdapat lebih dari 226 juta transaksi melalui BRIAPI, melonjak 156,8% dari periode yang sama di tahun sebelumnya, dan menghasilkan Rp45,6 miliar fee-based income. Selain itu, BRI juga meluncurkan SenyuM Mobile 2.0 yang merupakan aplikasi cross-selling untuk tenaga pemasar holding utramikro (BRI, PNM, Pegadaian).

BRI Digital Achievements Kaleidoscope 2021. (Dok: BRI)
BRI Digital Achievements Kaleidoscope 2021. (Dok: BRI)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI