5 Manfaat Lengkuas yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Bisa Cegah Kanker!

Vika Widiastuti Suara.Com
Kamis, 11 April 2019 | 07:20 WIB
5 Manfaat Lengkuas yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Bisa Cegah Kanker!
Lengkuas. (Pixabay/Suanpa)

5. Menurunkan demam

Apabila lengkuas dikombinasikan dengan nila-embu akan menjadi obat alami yang mujarab menurunkan demam. Kita hanya perlu mengambil 5 - 6 lembar daun Nila-Embu, campur dengan ½ lengkuas yang lebih besar.

Lalu rebus semua bahan tersebut dengan air secangkir hingga mendidih dan minumlah secara rutin 2-3 hari sekali. (HiMedik.com/Shevinna Putti Anggraeni)

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI