Efek Overdosis, Kini Demi Lovato Masih Mengalami Gangguan Penglihatan

Kamis, 18 Maret 2021 | 19:36 WIB
Efek Overdosis, Kini Demi Lovato Masih Mengalami Gangguan Penglihatan
Demi Lovato (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain membahas dampak fisik dari overdosisnya, Demi juga membahas gejolak emosional yang dia alami dari masa kanak-kanak hingga kini.

"Banyak yang ingin aku katakan selama dua tahun terakhir ini, ingin meluruskan apa yang sebenarnya terjadi. Aku punya banyak nyawa. Seperti kucingku, kau tahu? Aku sedang dalam kehidupan kesembilan," imbuhnya dalam trailer dokumenter.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI