Selain itu, peneliti juga menemukan orang lebih mungkin mengambil jam istirahat sejenak, ketika atasan peduli dengan kesehatan dan kesejahteraan karyawannya.
"Ketika atasan mereka peduli dengan kesehatan dan kesejahteraan karyawannya, itu bisa membuat karyawan bisa bebas membuat keputusan terkait kapan harus mengambil jam istirahatnya," tutupnya.