Raditya Dika Baru Jalani Operasi Usus Buntu, Lakukan Hal Ini Agar Cepat Pulih Ya!

Minggu, 29 Agustus 2021 | 15:33 WIB
Raditya Dika Baru Jalani Operasi Usus Buntu, Lakukan Hal Ini Agar Cepat Pulih Ya!
Raditya Dika terbaring di atas kasus sebuah rumah sakit. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Segera periksakan diri ke dokter jika mengalami gejala infeksi, seperti demam, muntah, pembengkakan, perdarahan, atau keluar cairan pada luka operasi, nyeri yang tak kunjung hilang di bagian luka operasi.

Juga hilangnya nafsu makan atau tidak dapat makan dan minum, batuk berkelanjutan, sulit bernapas, atau sesak napas, kram atau pembengkakan di bagian perut, hingga diare atau sembelit yang berlangsung selama lebih dari 3 hari.

Selain beristirahat dan mengonsumsi obat-obatan, pasien juga disarankan untuk mengonsumsi banyak makanan berserat dan air putih agar pemulihan dapat berjalan lancar.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI