Simak Tips dan Pengobatan Dispepsia dari IDI Betun

Kamis, 19 Desember 2024 | 14:00 WIB
Simak Tips dan Pengobatan Dispepsia dari IDI Betun
Ilustrasi gangguan pencernaan. (Dok: IDI)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Obat Prokinetik

Obat ini membantu mempercepat pengosongan lambung, yang bisa bermanfaat bagi pasien dengan gejala mual atau rasa penuh di perut. Contoh obat prokinetik seperti metoklopramid yang dapat dikonsumsi sebanyak 10 mg tiga kali sehari.

Sebelum memulai pengobatan, penting untuk berkonsultasi dengan dokter untuk memastikan diagnosis yang tepat dan mendapatkan rekomendasi pengobatan yang sesuai dengan kondisi individu pasien.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI