“Golkar-PDIP mestinya segera mengambil sikap politik mengingat pilpres sisa menghitung bulan,” lanjutnya.
Anis mengatakan ada strategi yang bisa dilakukan untuk mendongkrak elektabilitas keduanya. Kedua partai harus segera merealisasikan koalisi dan memperkuat narasi politik saat koalisi terbangun.
"Serta memperkuat barisan pemilih muda dan pemilih perempuan di Pemilu 2024," pungkasnya.
Disclaimer: Artikel ini merupakan kerja sama Suara.com dengan Warta Ekonomi. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel menjadi tanggung jawab Warta Ekonomi.