PAN Siapkan Eko Patrio Jadi Menteri Prabowo-Gibran, Saleh Daulay: Bisa Saja Kan?

Senin, 06 Mei 2024 | 09:43 WIB
PAN Siapkan Eko Patrio Jadi Menteri Prabowo-Gibran, Saleh Daulay: Bisa Saja Kan?
Eko Patrio di kantor DPP PAN kawasan Warung Buncit, Jakarta, Selasa (12/9/2023) [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Baca Juga:

Surya Paloh Sungkan Tanya Jatah Kursi Menteri ke Prabowo, Begini Respons Dewan Pakar PAN

Meski sudah memiliki kader yang dianggap pantas, PAN masih harus bersabar. Sebab, keputusan terkait menteri ada di tangan presiden terpilih Prabowo Subianto.

"Kita tunggu saja. Tidak usah terburu-buru," tuturnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI