Gerak Cepat, Bocah 9 Tahun Selamatkan Satu Keluarga dari Kebakaran

Kamis, 10 September 2020 | 20:23 WIB
Gerak Cepat, Bocah 9 Tahun Selamatkan Satu Keluarga dari Kebakaran
Ilustrasi kebakaran (Unsplash/Jen Theodore)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Laporan menyebutkan, kebakaran disebabkan oleh hubungan arus pendek di rumahnya.

Ayah Al Moatasem mengatakan bocah itu selalu bertanggung jawab dan protektif terhadap anggota keluarga.

Keluarga itu kini tinggal di rumah kakek mengingat rumah mereka rusak parah akibat dilalap api.

Aksi bocah ini mendapatkan respon positif dari para pengguna media sosial di Oman, menyebut pihak keluarga sangatlah beruntung memiliki sosok anak seperti Al Moatasem.

Seorang warganet memuji orang tua atas pola asuhnya dan peran ibu dalam upaya ini terlepas dari kondisi tubuhnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI