Total Harta Kekayaan Ronny Sompie, Jenderal Pensiunan Polri dan Eks Dirjen Imigrasi yang Diperiksa KPK!

Riki Chandra Suara.Com
Jum'at, 03 Januari 2025 | 14:33 WIB
Total Harta Kekayaan Ronny Sompie, Jenderal Pensiunan Polri dan Eks Dirjen Imigrasi yang Diperiksa KPK!
Ronnie Sompie. [Dok.Istimewa]

Tanah dan bangunan milik Ronny tersebar di berbagai lokasi strategis seperti Minahasa dan Surabaya, dengan total nilai mencapai Rp22,6 miliar.

Selain itu, ia memiliki aset bergerak senilai Rp463 juta, termasuk tiga mobil pribadi. Salah satu koleksi mobilnya adalah Nissan Patrol tahun 1992, yang saat ini bernilai Rp190 juta.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI