Bikin Investor Full Senyum, ITMG Rajin Bagi Dividen Sejak Melantai Bursa di 2007

Senin, 04 September 2023 | 10:06 WIB
Bikin Investor Full Senyum, ITMG Rajin Bagi Dividen Sejak Melantai Bursa di 2007
Ilustrasi. Indo Tambangraya Megah Tbk.(ITMG)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Diawal tahun ini, tepatnya 18 April 2023 perseroan telah membagikan dividen tunai untuk tahun buku 2022, senilai Rp6.416 per saham dengan total nilai keseluruhan mencapai USD474.636.559.

Pada 22 November 2022, ITMG juga membagikan dividen interim untuk periode tahun buku 2022 senilai Rp4.128 per saham dengan total keseluruhan USD299.513.928 dengan acuan laba bersih yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk per 30 Juni 2022 senilai USD460.823.715.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI