Terapi pijat
Untuk atasi masalah tidur bisa dicoba lewat terapi pijat. Tentunya Anda bisa meminta bantuan orang lain yang jago memijat. Hal ini diungkap lewat penelitian pada tahun 2015, terapi pijat memiliki sejumlah manfaat. Salah satunya meningkatkan kualitas tidur, mengurangi rasa sakit di bagian tubuh, juga mengurangi cemas dan depresi.