Seberapa Greget Sarapanmu? Viral Ayam Geprek 'Rp 6 Juta' Fine Dining Lewat!

Dany Garjito Suara.Com
Rabu, 18 November 2020 | 07:16 WIB
Seberapa Greget Sarapanmu? Viral Ayam Geprek 'Rp 6 Juta' Fine Dining Lewat!
Sajian nasi ayam geprek. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Ya Allah geprek fine dining resto michelin bintang berapa ini?" tulis @safirawwww.

"Traditional 'Ayam Geprek'. Authentic smashed homegrown, cornfed chicken maryland; fried light and crisp. Served with homemade sambal, Sustainable romainne lettuce 'selada bokor', Setra Ramos jasmine rice," balas @fauzanprama19.

"Kan gak disebutin porsinya seberapa. Geprek satu kwintal, nasinya 1 ton, lalapannya se kebon," komentar @rob_by_bor.

"Biar kekinian pake belakangannya k, tapi malah gagal paham," tulis @bukandedemitan.

Kenapa K dibaca ribu?

Kenapa K dibaca ribu? Mungkin pertanyaan tersebut pernah melintas di pikiran Anda. Berikut jawabannya!

Menyadur dari Merriam-Webster, kenapa K dibaca ribu? Karena K kepanjangan dari kilo.

Kilo adalah satuan pengukuran pada Sistem Satuan Internasional.

Kata 'kilo' berasal dari 'chilioi' yang merupakan bahasa Yunani untuk menyatakan jamak.

Baca Juga: Beras Dijual Eceran Harganya Cuma Rp 99, Pembeli Merasa Tertipu

Maka sering kita menjumpai satuan kilo untuk menyatakan satuan jarak (kilometer) sama dengan 1.000 meter dan satuan berat (kilogram) sama dengan 1.000 gram.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI