Simulasi CAT CPNS 2024 Gratis di Situs Resmi, Asah Kemampuan Sebelum Tes SKD dan SKB

Rifan Aditya Suara.Com
Rabu, 25 September 2024 | 16:11 WIB
Simulasi CAT CPNS 2024 Gratis di Situs Resmi, Asah Kemampuan Sebelum Tes SKD dan SKB
Simulasi CAT CPNS 2024 (cat.bkn.go.id)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

7. Lihat pojok kanan bawah untuk melihat informasi sisa waktu ujian yang kamu miliki

8. Lihat bagian tengah bawah, terdapat tombol-tombol angka berwarna merah yang menunjukkan jumlah soal belum dijawab dan angka warna hijau yang menunjukkan jumlah soal sudah dijawab

9. Untuk menjawab soal, klik salah satu opsi jawaban yang kamu anggap benar. Kalau sudah semua dikerjakan, klik 'simpan dan lanjutkan' untuk beranjak ke soal berikutnya.

10. Kerjakan soal dengan sungguh-sungguh untuk dapat mengukur kemampuan.

11. Kalau sudah menjawab semua soal, konfirmasi dengan klik tombol 'Ya'.

12. Untuk mengonfirmasi bahwa kamu sudah selesai menjawab soal dan ingin mengakhiri ujian, klik tombol 'Selesai ujian'.

13. Hasil skor simulasi CAT akan muncul. Kamu bisa menggunakan itu sebagai 'pandangan' untuk mengukur kemampuan kamu. Jika masih di bawah target, segera lakukan perbaikan dengan terus berlatih.

Membiasakan diri dengan soal-soal ujian CPNS 2024 akan membuatmu menjadi terbiasa dengan soal-soal ujian. Kalau sudah terbiasa, kamu akan memiliki kemampuan cepat untuk memecahkan soal dan menemukan jawabannya.

Demikian itu informasi simulasi CAT CPNS 2024. Semoga bermanfaat.

Baca Juga: Cara Cek Nilai SKD CPNS 2023, Bisa Bebas Ujian di CPNS 2024!

Kontributor : Mutaya Saroh

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI