Pada klasemen raihan medali sementara, Vietnam berada di posisi pertama dengan total 36 medali (15 emas, 9 perak, 12 perunggu), Malaysia di posisi kedua dengan total 21 medali (11 emas, 4 perak dan 6 perunggu) dan Indonesia di peringkat ketiga dengan total 14 medali (5 emas, 8 perak, 1 perunggu).
Berikut ini klasemen medali SEA Games 2021 pada Jumat (13/5) hingga pukul 13.00 WIB menurut laman resmi seagames2021.com:
No Negara Emas Perak Perunggu Total
1 Vietnam 15 9 12 36
2 Malaysia 11 4 6 21
3 Indonesia 5 8 1 14
4 Filipina 1 6 8 15
5 Singapura 1 5 5 11
6 Thailand 1 2 8 11
7 Myanmar 1 0 2 3
8 Brunei Darussalam 0 1 1 2
9 Kamboja 0 0 1 1
10 Laos 0 0 1 1
11 Timor Leste 0 0 0 0