Paspor Indonesia Kalah dari Timor Timur, Publik: Bikin Malu dan Menyusahkan!

M Nurhadi Suara.Com
Senin, 17 Maret 2025 | 09:21 WIB
Paspor Indonesia Kalah dari Timor Timur, Publik: Bikin Malu dan Menyusahkan!
Ilustrasi paspor Indonesia. (Imigrasi Yogyakarta/Tangkapan Layar)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kenapa paspor Indonesia sangat lemah
Ada beberapa negara yang karena stabilitas politik dan ekonominya tidak kuat, menjadi salah satu factor paspor memiliki peringkat rendah. Hal yang sama terjadi pada paspor Indonesia. Paspor Indonesia sangat lemah karena stabilitas politik, ekonomi, dan hubungan yang masih kurang erat dengan negara-negara barat.

Faktor ekonomi yang menjadi sorotan dan alasan kuat kenapa paspor Indonesia lemah ialah karena mayoritas warga Indonesia berada di kelas menengah ke Bawah, sehingga dikhawatirkan warga Indonesia pergi ke luar negeri untuk mencari kerja.

Kelebihan Timor Leste yang tidak dimiliki Indonesia adalah warga negara Timor Leste tidak sebanyak Indonesia dan negara tersebut mendukung kemerdekaan Timor Leste sehingga memberikan fasilitas bebas visa kepada warga Timor Leste untuk bepergian di negara terkait.

Kontributor : Mutaya Saroh

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI