Manfaat Mengkudu untuk Covid-19 dan 4 Berita Kesehatan Menarik Lainnya

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Kamis, 23 Juli 2020 | 21:19 WIB
Manfaat Mengkudu untuk Covid-19 dan 4 Berita Kesehatan Menarik Lainnya
Ilustrasi mengkudu. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ilustrasi bawang putih dan madu (Freepik)
Ilustrasi bawang putih dan madu (Freepik)

Bawang putih merupakan salah satu bumbu masakan yang memiliki segudang manfaat. Asupan bawang putih secara teratur dapat meningkatkan imunitas, yang sangat penting di masa pandemi Covid-19 seperti ini.

Selain itu, bawang putih, dan bila dicampur madu, dapat membantu menurunkan berat badan secara singkat.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI