Kata Dokter, Alergi Bisa Sebabkan Penurunan Kecerdasan Pada Anak

Kamis, 08 Oktober 2020 | 06:45 WIB
Kata Dokter, Alergi Bisa Sebabkan Penurunan Kecerdasan Pada Anak
ilustrasi alergi pada anak. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kalau sistem saraf terganggu maka ada namanya sel mass yang mengandung zat sitamin, itu akan pecah. Makanya alergi ada hubungan dengan perilaku," ucapnya.

Begitu alergi diobati maka anak baru akan tenang, lanjutnya.

Anak yang mengalami alegi juga akan mengalami peradangan sistemik dalam tubuh, termasuk di usus.

Sehingga pertumbuhannya jadi terganggu karena nutrisi dari makanan tidak terserap dengan baik.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI