Kejutan Pilkada Jakarta: Anies Bye-bye, Manuver PDIP Pilih Pramono Anung Nyagub tak Bikin Istana Kaget

Rabu, 28 Agustus 2024 | 08:47 WIB
Kejutan Pilkada Jakarta: Anies Bye-bye, Manuver PDIP Pilih Pramono Anung Nyagub tak Bikin Istana Kaget
Sekretaris Kabinet (Seskab) Pramono Anung saat berada di Ponpes Lirboyo. (Suara.com/Usman Hamid).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Pramono Anung Urus 3 Surat Ke PN Jaksel Untuk Syarat Daftar Pilkada Jakarta

Sekretaris Kabinet (Seskab) Pramono Anung saat berada di Ponpes Lirboyo. (Suara.com/Usman Hamid).
Sekretaris Kabinet (Seskab) Pramono Anung saat berada di Ponpes Lirboyo. (Suara.com/Usman Hamid).

Sekretaris Kabinet (Seskab) Pramono Anung telah mengurus tiga jenis surat di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan (Jaksel) pada Selasa (27/8/2024). Dokumen itu diperlukan untuk mendaftarkan diri di Pilkada Jakarta 2024.

Hal ini disampaikan oleh Pejabat Humas PN Jaksel, Djumyato. Surat yang diurus Pramono Anung, pertama adalah keterangan tidak pernah sebagai terdakwa.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI