7 Kesaksian Satpam Kompleks di Persidangan: Sempat Saling Bentak dengan Mario Dandy

Kamis, 15 Juni 2023 | 18:26 WIB
7 Kesaksian Satpam Kompleks di Persidangan: Sempat Saling Bentak dengan Mario Dandy
Salah satu satpam kompleks lokasi David Ozora dianiaya, Asum, menangis saat bersaksi di sidang Mario Dandy Satriyo dan Shane Lukas, Kamis (15/6/2023). (tangkap layar)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

6. Ikut Jaga Keluarga Saksi

Pengawasan tersebut dilakukan atas permintaan Rudy yakni menjaga pelaku serta mengamankan keluarganya. Rudy Khawatir anaknya yang akan membalas dendam kepada ketiga pelaku. Anak Rudy adalah teman David Ozora.

"Intinya saya amanin keluarga pak Rudy sambil saya proses pelaporan ke polsek gitu, saya coba hubungin pelaporan-pelaporan ke polsek sama bu Natali, nah itu sewaktu saya proses itu mobil Rubicoon keluar," tuturnya.

7. Shane Lukas Sempat Ingin Kabur

Berikutnya, terdapat pula kesaksian lain yang berkaitan dengan Shane Lukas. Abdul Rasyid menyampaikan Shane Lukas sempat ingin keluar komplek perumahan dengan mobil Jeep Rubicon milik Mario. 

Saat itu, Abdul pun menghubungi satpam Asum untuk menutup semua pintu perumahan. 

"Terus saya refleks ke pak Sum, Pak Sum kontak pake HT di depan tutup pintu, suruh balik lagi mobilnya, akhirnya pak Sum kontak ke gerbang utama tuh, dipalangin pintu, ditanya suruh balik lagi, ya nurut balik lagi, nggak lama mobil balik ke TKP lagi. Mobil itu dikendarai Shane," tambahnya.

Kontributor : Annisa Fianni Sisma

Baca Juga: Tak Sudi Penganiaya Anaknya Cuma Dihukum Penjara, Ayah David Ozora: Kalau Mario Juga Gue Bikin Koma, Itu Baru Adil

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI