Ahli Sebut Kebiasaan Duduk Berjam-jam Tingkatkan Risiko Serangan Jantung

Jum'at, 29 April 2022 | 13:24 WIB
Ahli Sebut Kebiasaan Duduk Berjam-jam Tingkatkan Risiko Serangan Jantung
Duduk terlalu lama (freepik.com/rawpixel-com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Tubuh kita menekan tulang saat kita berjalan atau membuat gerakan. Ini membuat tubuh sehat dengan menghasilkan jaringan tulang baru oleh sel khusus," kata ahli terebut.

Sedangkan, duduk berjam-jam membatasi gerakan tubuh yang mengakibatkan ada lebih sedikit jaringan tulang baru yang membuat tulang rapuh.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI